Sistem Multimedia Gabungan Kelompok
11.06
By
Unknown
0
komentar
Multimedia merupakan wadah atau penyatuan beberapa elemen yang
digunakan untuk menyampaikan suatu informasi yang dapat berupa gambar, text,
video dll.
Jenis - Jenis Multimedia :
Multimedia Interaktif : user
dapat mengontrol elemen yang akan di tampilkan.
Contoh : Game, VR, CD, DVD
Multimedia Hyperaktif : mempunyai
struktur dengan elemen-elemen terkait yang dapat di arahkan oleh user melalui
url atau tautan.
Contoh : WWW, Game Online
Multimedia Linear : multimedia
yang berjalan lurus, maksudnya adalah penyajian multimedia ini harus berurutan
dan sequential dari awal sampai akhir.
Contoh : Movie, e-book, siaran
TV.
Presentasi Pembelajaran :
Menggunakan alat bantu dalam proses belajar mengajar
Contoh : Ms.Power Point
Pembelajaran Mandiri : software
pembelajaran yang di manfaatkan sendiri oleh siswa secara mandiri
Contoh : Adobe Flash
Multimedia Kits : Kumpulan
Pengajaran
Contoh : Study Cetak, Proyektor.
Hypermedia
Media Interaktif
Virtual Realitas
Aplikasi Multimedia :
Media Player
Audio / Video Editor
Graphic / Image Viewer
Graphic / Image Editor
Animasi
Graphic 3D
Bidang Aplikasi Multimedia :
Bidang Produksi : aplikasi
digunakan untuk merancang suatu produk misal alat-alat elektronik
Bidang Pelayanan Keuangan :
aplikasi digunakan untuk mengatur keuangan
Bidang Sistem Informasi : seperti
aplikasi Decision Support System yang mungkin digunakan para sistem analis
Bidang Pemasaran, Travel, Real
Estate, Kesehatan, Bidang Hiburan, Bidang Publishing, Pendidikan, Pemerintahan.
Jenis Konten Multimedia :
Teks :
- Plain Text : merupakan format
text biasa yang dikode dalam format ASCII tanpa adanya style seperti yang kita
buat di notepad.
- Formatted Text : text dengan
beberapa format seperti bold, italic, dan underline. Dan masih banyak lagi.
- Hypertext : text yang mempunyai
fitur link yang berfungsi untuk merujuk ke suatu halaman.
Grafik atau Gambar :
-Vector : gambar yang disusun
berdasarkan garis, jadi jika gambar di zoom tidak akan pecah. Co. CorelDraw
-Raster : gambar yang tersusun
dari sejumlah titik/pixel, jadi jika pixel tersebut kerapatannya jelek atau
sedikit maka pada saat di zoom akan pecah gambarnya. Co. Adobe Photoshop
Audio, Video, Special Effect,
Animasi, Interaktivity
Jenis Sumber Daya Produksi Konten :
Scanner, CD-Rom, Sound Card,
Video Board
Ke-empat alat di atas digunakan
sebagai media yang digunakan sebagai alat produksi konten multimedia.
Perangkat Lunak Multimedia
Pengolah Text
Pengolah Animasi dan Grafik
Pengolah Animasi Modelling Grafik
3D
Authoring Multimedia
Aplikasi Berbasis Web
SDM Multimedia
Programmer Multimedia
Multimedia Interaktif
Kompresi Data Text
ialah memperkecil ukuran file.
Terdapat 2 buah jenis kompresi data Dialoque dan Retrieval Mode.
Jenis kompresi data berdasarkan output.
Lossy Compression : kompresi
dimana hasil setelah kompresi tidak dapat di kembalikan lagi ke bentuk awal,
contohnya yaitu kompresi gambar, video, rata-rata menggunakan kompresi jenis
ini.
Loseless Compression : dimana
data kompresi dapat dikembalikan lagi ke bentuk awal, contohnya kompresi file
ke ZIP.
Klasifikasi Teknik Kompresi.
Entropy encoding (loseless)
Source Code (lossy)
Hybrid Coding (lossy + loseless)
Bagaimana proses kompresi data
Text ?
Ada berbagai metode tetapi disini
saya menjelaskan dengan metode Run Length Encoding (RLE) merupakan teknik yang
paling sederhana.
Kompresi data huruf akan
dilakukan jika mempunyai beberapa huruf yang sama yang di tampilkan
berturut-turut.
Contoh : ABCCCCDEFGGGHIJJJ
Ubah huruf yang berurutan menjadi
!4C untuk C dan !3G untuk G,
Sehingga menjadi AB!4CDEF!3GHI!3J
Kompresi Data Suara
Suara dapat merambat melalui
ruang udara yang dihasilkan oleh getaran suatu benda yang disebut dengan
"GELOMBANG" yang memiliki pola sama yang berulang disebut dengan
"PERIODE". Terdapat jenis contoh suara yaitu Periodik dan
NonPeriodik.
Representasi data suara terbagi
menjadi 2 bagian yaitu :
Analog to Digital Coversion (ADC)
Digital to Analog Converter (DAC)
Kompresi Audio juga berfungsi
untuk mengecilkan file data audio dengan menggunakan metode Lossy dan Loseless,
dimana contoh dari Lossy yaitu MP3 dan contoh dari Loseless yaitu FLAC.
Kompresi Data Citra Statis
Kompresi data citra statis ini
merupakan kompresi pada gambar, prosesnya yaitu pada setiap pixel gambar di
bagi menjadi beberapa bagian lagi sehingga ukurannya menjadi kecil, tetapi
mengurangi kualitas gambar.
Kompresi Data Citra Bergerak
Pada kompresi ini sebagian besar
sama dengan kompresi pada Audio, hanya pada video terdapat 2 hal yang
dikompresi yaitu frame dan audionya.
Prosesnya kurang lebih sama
dengan Audio tetapi ia memisah misahkan antara proses kompresi di bagian audio
dan di bagian video.
Jaringan Multimedia, pengguna
komputer yang saling terhubung untuk menampilkan informasi berupa text, audio,
atau video yang memungkinkannya terjadinya interaksi dan pertukaran informasi.
Ruang lingkup jaringan multimedia
:
Text, Grafik, Digital Audio, Digital
Video, Animasi
Streaming Multimedia
Voice Over Internet Protocol :
komunikasi suara menggunakan jaringan berbasis IP
Session Internet Protocol :
protokol standart multimedia yang digunakan untuk Voip
Real Time Transport :
standarisasi packet untuk pengiriman audio dan video pada jaringan IP
Jaringan Multimedia
Merupakan sebuah komputer yang
saling terhubung untuk mengkombinasikan atau menampilkan teks, grafik, audio,
video dan animasi dengan menggunakan link dan tools untuk melakukan interaksi
dan komunikasi
Ruang Lingkup Multimedia
Streaming Multimedia
Adalah multimedia yang secara
konstan dapat diterima dan ditampilkan oleh end user selagi diantarkan oleh
penyedia layanan.
Contoh :
Voice over Internet Protocol
(VoIP)
Komunikasi suara dengan menggunakan jaringan berbasis IP yang digunakan
dengan internet.
Session Internet Protocol (SIP)
Sebuah protocol standard yang
merupakan produk dari Internet Engineering Task Force (IETF).
Real Time Transport Protocol
(RTP)
Standarisasi paket untuk mengirimkan audio dan
video pada jaringan IP.
Distribusi Multimedia
Media Server
Untuk menyimpan dan membagikan
media serta mengolah aset digital sebagai media penyimpanan. Contoh :
OpenLoad , Mediafire
Multimedia Streaming
Aplikasi yang terinstall di dalam
sebuah server yang digunakan utuk menjalankan file video atau audio secara
realtime. Contoh : Youtube, Spotify, Joox, dll.
Broadcasting
Suatu penyiaran multimedia berupa
suara atau video yang disiarkan melalui media elektronik. Contoh: Live
Instagram
Radio
Audio digital yang ditransmisikan
melalui internet. Contoh : Prambors FM
Video On demand
Merupakan sistem televisi interaktif
dimana user dapat memilih program televisi sesuai dengan keinginan.Contoh :
Netflix, HOOQ.
Augmented Reality
sebuah konsep yang memadukan
dunia maya dengan dunia nyata dengan menanamkan sebuah objek di dalamnya.
Marker Based Tracking,
menggunakan marker seperti barcode atau yang lainnya untuk memunculkan objek
pada AR.
Markerless, tidak menggunakan
marker tetapi merupakan teknik yang mempunyai ruang lingkup lebih luas.
Contoh Markerless :
Face Tracking
3D Object Tracking
Motion Tracking
Vitual Reality
sebuah konsep menggantikan dunia
nyata menjadi seolah-olah kita berada di dalamnya dan menjadi semu.
Penggunaan VR biasanya melalui
perangkat bernama head-mounted display, dan kontroller-kontroller yang lain.
0 komentar: