1.
PT. Fast Food Indonesia Tbk
beroperasi sebagai pemegang waralaba eksklusif
Kentucky Fried Chicken (KFC) di Indonesia. Produk utama adalah resep ayam
goreng KFC asli. Berbagai macam makanan dan minuman yang ada pada menu yaitu:
sayap panas, chicken nugget, kentang goreng, coleslaw, jagung, sup, dan
berbagai macam makanan penutup. FAST tercatat di Bursa Efek Indonesia di tahun
1993 pada Papan Pengembangan. Perusahaan didirikan pada tahun 1978 dan berpusat
di Jakarta, Indonesia.
Fast Food Indonesia Tbk (FAST) didirikan tanggal
19 Juni 1978 dan memulai kegiatan usaha komersialnya pada tahun 1979. Kantor
pusat FAST terletak di Jl. M.T. Haryono, Jakarta 12810, Indonesia
BIDANG BISNIS : Makanan dan Restoran
WILAYAH BISNIS : Seluruh Indonesia Khususnya di kota kota
besar di wilayah indonesia
JUMLAH KARYAWAN : Adapun jumlah karyawan KFC sebanyak
16.765 orang di seluruh Tanah Air.
OMSET PERTAHUN : investasi 150 juta dengan target 4,57
Triliyun
Sumber :
2. PT. Sinar Sosro
PT. Sinar Sosro adalah sebuah perusahaan yang bergerak di
bidang minuman ringan, terutama yang berbahan dasar teh. PT Sinar Sosro
merupakan perusahaan minuman teh siap minum dalam kemasan botol yang pertama di
Indonesia dan di dunia.[1] Perusahaan ini memproduksi minuman teh dalam botol
yang bernama Teh Botol, Joy Green Tea, Fruit Tea, dll.
BIDANG BISNIS : Makanan dan Minuman ringan
WILAYAH BISNIS : PT. Sinar Sosro telah memiliki 10 pabrik
yang tersebar di beberapa wilayah, yaitu: pabrik Cakung, pabrik Tambun, pabrik
Pandeglang, pabrik Cibitung, pabrik Bali, pabrik Ungaran, pabrik Serdang,
pabrik Gresik, pabrik Mojokerto, pabrik Palembang. Yang di salurkan lagi ke
seluruh Indonesia dan di ekspor ke luar negri
JUMLAH KARYAWAN : Jumlah Karyawan : 8.480 orang
OMSET PERTAHUN : Sinar Sosro pada periode 2008 mencapai
Rp 1,8 triliun - Rp 9 miliar berasal dari nilai ekspor
Sumber :
3. PT Siantar Top Tbk
PT Siantar Top Tbk, pertama kali didirikan pada tahun
1972. Sebagai pelopor industri makanan ringan di Jawa Timur,
pada tahun 1996 Siantar Top tercatat sebagai perusahaan
publik di Bursa Efek Indonesia.
Saat ini PT Siantar Top terus berkembang dan memperkuat
posisinya sebagai perusahaan garda terdepan yang bergerak di bidang
manufacturing makanan ringan.
PT Siantar Top mulai melebarkan sayapnya, melakukan
ekspansi di beberapa kawasan Asia, salah satunya Cina.
Seiring dengan berjalannya waktu, PT Siantar Top terus
melakukan pembenahan dalam segi kualitas produk sehingga bisa diterima di
berbagai kalangan.
Dan karena kualitas produknya, kini berbagai macam produk
PT Siantar Top dapat dinikmati oleh konsumen yang tersebar di mancanegara.
Mie: Spix Soba Mie Sedap, Spix Mie Goreng, Mie Gemez
& Gemez Enaak
Snack: Twistko, French Fries 2000 & Leanet
Permen: Gaul, Milenium, Tovie & XUXU
Biskuit: GO! Potato, GO! Malkist, Goriorio, Modena
Cookies, Malkrez & Wafer Superman
BIDANG BISNIS : Makanan kemasan
WILAYAH BISNIS : Diawali di Sidoarjo, Jawa Timur lalu
berkembang ke seluruh pelosok negri serta melakukan ekspor ke berbagai negara
JUMLAH KARYAWAN : Jumlah karyawan tetap Entitas rata-rata
2.095 dan 1.033 pegawai.
OMSET PERTAHUN : 2,5 triliun
Sumber :
0 komentar: